X


KETENTUAN UMUM

  • Mahasiswa/i masih aktif kuliah di semester 5 dan tidak sedang cuti kuliah.
  • Mahasiswa/i masih aktif kuliah di semester 7 yang pernah menerima beasiswa Pembangunan Jaya sebelumnya di semester 5 dan tidak sedang cuti kuliah.
  • Tidak sedang menerima beasiswa dari sumber lain.
  • IPK minimal 3,5 dengan menampilkan transkrip nilai yang sah.
  • Mahasiswa/i tidak mampu secara finansial namun berprestasi dengan IPK minimal 3.0 dapat mengikuti program beasiswa Pembangunan Jaya dengan melengkapi surat keterangan penghasilan orangtua/wali pemohon yang disahkan melalui surat keterangan resmi oleh Perguruan Tinggi.
  • Membuat rencana studi/pekerjaan di bidang yang diminati oleh mahasiswa/i setelah lulus S1.
  • Fotokopi KTM, KTP dan Kartu Keluarga.